Langsung ke konten utama

Soal UAS kelas 4 tema 5 kurikulum 2013 revisi 2017


Kelas 4 : Latihan Ujian Semester

1. Kelompok kerajaan hindu di Indonesia adalah … .
2. Kerajaan majapahit mencapai kejayaan pada masa pemerintahan raja … .
3. Salah satu pemimpin kerajaan sriwijaya adalah … .
4. Sifat cahaya dapat dipantulkan ditunjukkan pada peristiwa … .
5. Benda yang dapat meneruskan sebagian kecil cahaya adalah … .
6. Pelangi dapat dilihat dilokasi air terjun. Karena cahaya matahari yang diuraikan oleh … .
7. Pencipa lagu maju tak gentar adalah … .
8. Maju tak gentar adalah lagu yang memiliki birama …. .
9. Do memiliki symbol  atau notasi angka … .
10. Sila ke empat disimbulkan dengan kepala banteng, yang artinya rakyat Indonesia terbiasa berkumpul untuk … .
11. Tindakan yang mencerminkan sila ke empat adalah … .
12. Warna-waran penyususn cahaya matahari disebut … .
13. ciri tulisan fiksi adalah … .
14. Dalam satu paragram terdapat …. .............Kalimat utama.
15. Lagu maju tak gentar memiliki tempo … .
16. Saat menyanyikan lagu maju tak gentar akan menumbuhkan ….kita
17. Simbol notasi angka yang memiliki titik di bawah berarti termasuk kelompok nada … .
18. Purnawarman adalah raja terkenal dari kerajaan … .
19. Kerajaan tertua di Indonesia adalah … .
20. Kerajaan sriwijaya adalah kerajaan yang bercorak … .
21. Sebuah benda akan terlihat jika ada … yang terpantul ke mata.
22. Cahaya matahari yang mengenai air akan … menjadi aneka warna penyusunnya.
23.  Benda yang dapat meneruskam sebagian besar cahaya disebut benda … .
24. Sila ke empat disimbulkan dengan …. .
25. Pendapat orang lain dalam musyawarah harus kita .. .
26. Anggota musyawarah wajib … hasil keputusan musyawarah.
27. Kalimat yang berisi tentang gagasan pokok disebut …. 
28. Sinonim dari sejahtera adalah … .
29. Antonim dari gagal adalah … .
30. Contoh hewan yang mengalami metamorfosis sempurna seperti ...

Kelas 4 : Latihan Ujian Semester

1.    Luas papan kayu berbentuk persegi dengan panjang 23 cm adalah . . . . . . . . . . . . . . . .
2.    Unsur utama dari sebuah cerita adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . .
3.    Pesan yang terdapat dalam suatu cerita disebut . . . . . . . . . . . . .
4.    Petugas yang biasa memberikan pertolongan dan melakukan penyelamatan korban bencana alam disebut . . . . . . . . . . . . . . . .
5.    Contoh cara menghemat air di sekolah adalah . . . . . . . . . . . . . . . .
6.    Bahan pakaian yang cocok untuk daerah tropis adalah . . . . . . . . . .
7.    Manusia terus mengembangkan kemajuan teknologi karena . . . . . . . . . . . . .
8.    Tinggi segitiga dengan L = 210 cm2 dan panjang alas 10 cm adalah . . . . . . . .
9.     Salah satu contoh sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah . . . . . . . . .
10.               Awan yang keluar dari letusan gunung berapi disebut . . . . . . . . . . . . .
11.              Mengukur baju adalah pekerjaan seorang … .
12.              Tanaman bakau dijumpai di wilayah pesisir pantai, salah satu manfaat bakau untuk mencegah pengkisan pantai yang disebut … .
13.              Objek bentuk tidak beraturan disebut … .
14.               Sasaran melingkar adalah … lawan
15.              Mengembalikan hak orang lain mencerminkan sikap … .
16.               Orang yang jujur akan mendapat …dari orang lain
17.              Melestarikan lingkungan alam merupakan bentuk …  kita pada tuhan yang maha esa.
18.              Pekerjaan yang menuntut keahlian khsusu disebut … .
19.               Ikan laut merupakan hasil pekerjaan dari seorang … .
20.              Sopir angkut adalah contoh pekerjaan yang menghasilkan … .



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soal Kelas 8 IPA Aplikasi Tekanan Zat pada Makhluk Hidup Kurikulum 2013 Revisi 2017

Kelas 8 : Aplikasi Tekanan Zat pada Makhluk Hidup 1. Jaringan pengangkut tumbuhan adalah .... 2.  Daya kapilaritas adalah salah satu proses untuk mengangkut air dari akar ke daun, yang dapat terjadi karena …. A. Air di daun menguap sehingga daun mengambil air di pembuluh. B. Daun memiliki urat-urat daun yang banyak. C. Terdapat pembuluh-pembuluh kapiler yang bisa menarik air ke daun. D. Adanya tekanan dari akar ke daun. 3.  Pembuluh yang mengangkut zat-zat makanan hasil fotosintesis ke seluruh tubuh tumbuhan adalah pembuluh …. 4.  Pada jaringan epidermis tumbuhan, terdapat lapisan lilin yang berfungsi mengurangi penguapan yang disebut …. 5.  Struktur akar terdiri atas : 1. Korteks 2. silinder pusat 3. epidermis 4. endodermis Susunan jaringan akar berturut–turut dari luar ke dalam adalah …… 6.  Jaringan parenkim spons atau jaringan bunga karang pada daun tumbuhan monokotil berfungsi untuk... 7.  Floem dan xylem pada batang dikotil berbeda dengan bat

Soal Kelas 9 pewarisan sifat esai

Kelas 9 : Pewarisan Sifat A.       Teori 1.     Diketahui zigot seekor simpanse memiliki 36 buah kromosom, maka jumlah kromosom gametnya adalah: jumlah kromosom autosomnya adalah : 2.     Gen yang letaknya bersesuaian dan keduanya menghasilkan sifat alternatif sesamanya dinamakan . . . 3.     AA, Aa, aa Yang merupakan Homozigot dominan adalah : Yang merupakan homozigot resesif adalah : Yang merupakan heterozigot adalah : 4.     AA, Aa, aa, keriting, biji kisut, bulu hitam, tinggi Genotip : Fenotip : 5.     Sifat yang tampak, menang, dan dilambangkan dengan huruf besar disebut : 6.     Sifat yang kalah, tertutupi dan dilambangkan dengan huruf kecil disebut : 7.     Fenotip sifat resesif akan muncul ketika : 8.     Persilangan dengan satu sifat beda disebut ... 9.     Persilangan dengan dua sifat beda disebut ... 10.   Biji bulat disilangkan dengan biji kisut. Merupakan contoh persilangan .. 11.   Biji bulat kuning

soal kelas 2 tema 1 subtema 1

A.     Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat ! 1.       Keluarga pak Suryo sangat bahagia karena baru saja dikaruniai seorang buah hati . Arti ungkapan “buah hati” adalah ... a.        Ibu b.       Anak c.        Oleh   - oleh 2.       Badu dijauhi teman – temannya karena dia adalah anak yang panjang tangan.   Arti kalimat yang dicetak miring adalah .... a.        Suka menolong b.       Suka belajar c.        Suka mencuri 3.       Aira menjadi juara pertama lomba mewarnai, tetapi ia tetap rendah hati . Arti kalimat rendah hati yaitu ... a.        Pendek b.       Tidak sombong c.        Senang 4.       Buanglah sampah pada tempatnya ! Kalimat di atas merupakan contoh kalimat ... a.        Tanya b.       Perintah c.        Larangan   5.       Berikut yang merupakan kalimat perintah adalah … . a. Andi, ibu ambilkan buku itu ! b. Siapakah nama kakakmu ? c. Jangan membuang sampah sembarangan 6.       Lambang Negara Indonesia adal